Senin, 23 April 2012

E-mail [Electronic Mail]

Email adalah aplikasi yang memungkinkan para pengguna internet untuk saling berkirim pesan elektronik.


Para pengguna email memiliki sebuah mailbox (kotak surat) elektronik yang tersimpan dalam suatu mail server.

Mailbox memiliki sebuah alamat sebagai pengenal agar dapat berhubungan dengan mailbox lainnya, baik dalam bentuk penerimaan maupun pengiriman pesan.

Pesan yang diterima akan ditampung dalam mailbox, selanjutnya pemilik mailbox sewaktu-waktu dapat mengecek isinya, menjawab pesan, menghapus, atau menyunting dan mengirimkan pesan email.

Demikian sekilas tentang pengertian email atau electronic mail. Tentunya para pengguna internet sudah tidak asing lagi dengan istilah tersebut. Bahkan hampir semua pengguna internet pasti memilikinya, karena sekarang email tidak hanya digunakan untuk mengirim atau menerima surat elektronik tetapi hampir semua aktivitas berinternet membutuhkan akun email seperti registrasi di jejaring sosial, chatting, transaksi online dll.

Isi Materi:
  • Sejarah E-mail
  • E-mail
  • Alamat E-mail
  • Istilah-Isitilah yang sering digunakan dalam E-mail
  • Penyedia layanan E-mail
  • Proses Pengiriman E-mail
  • Bentuk Komunikasi E-mail
  • Mailing List
  • Client E-mail
  • Latihan Penggunaan E-mail
  • Latihan Penggunaan Client E-mail


Untuk selengkapnya materi ini bisa anda Download :


Download Materi Disini


Kunjungi Juga :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar